Konsumsi Timun Setiap Hari agar Pipi Anda Tirus

Share:
Memiliki pipi yang tirus sangatlah diidam-idamamkan oleh semua wanita. Selain terlihat cantik, wanita dengan pipi tirus terkesan memiliki bentuk tubuh yang ideal. Alasan itulah yang menyebabkan banyak wanita ingin memiliki pipi yang tirus. Tidak hanya wanita, banyak pria yang juga menginginkan pipi yang tirus. Alasannya sama, pria dengan pipi tirus akan terlihat lebih tampan dan terkesan memiliki bentuk tubuh yang sixpact.

Dan tahukah Anda, dengan mengkonsumsi satu timun dalam sehari, dapat membuat pipi kita menjadi tirus. Fakta berikut akan memberikan penjelasan, bagaimana pipi kita akan tirus dengan mengkonsumsi satu timun dalam sehari. Tapi sebelum itu, kita bahas terlebih dahulu apa saja yang menyebabkan pipi kita menjadi tembem dan berlemak. Berikut penyebab pipi menjadi tembem dan berlemak
  • Terlalu sering mengkonsumsi makanan cepat saji atau fast food,
  • Kurangnya asupan kalsuim dan vitamin B dalam tubuh,
  • Kekurangan air putih dan jarang berolahraga, sehingga lemak di pipi menumpuk,
  • Kurang tidur, sehingga metabolisme dalam tubuh tidak sempurna,
  • Obesitas atau kelebihan berat badan, sehingga membuat pipi menjadi tembem
  • Terlalu sering merokok dan minum-minuman beralkohol
Baca Juga: 7 Cara Meniruskan Pipi Tembem Secara Alami

Dari beberapa penyebab tersebut, dengan mengkonsumsi timun, maka penyebab-penyebab pipi menjadi tembem dapat teratasi. Berikut fakta yang memberikan penjelasan bahwa, konsumsi satu timun dalam sehari dapat membuat pipi menjadi tirus

Blog yang membahas tentang dunia blogging, tips, news, softtware serta artikel menarik

Didalam timun mengandung 96% air mineral yang lebih baik dari air biasa. Dengan begitu kita sudah cukup memenuhi kebutuhan akan air dalam tubuh kita selain dari air putih. Sehingga asupan air dalam tubuh kita dapat terjaga. Timun memiliki kalori yang sangat rendah, dalam 100 gram timun terdapat 16 kalori, 115 gr air, 0.8 gram protein, 0.2 gram lemak, 0.2 gram karbohidrat, 0.9 gram serat, dan 1.8 gram gula.
Dan serat yang ada didalam timun dapat memperlambat pengolahan makanan didalam perut. Dengan begitu perut akan terasa kenyang lebih lama. Sehingga kemungkinan berat badan bertambah atau obesitas akan berkurang. Serat didalam timun juga membantu pencernaan menjadi lebih cepat, sehingga kebutuhan akan buang air besar akan bertambah. 
Dari beberapa fakta tersebut kita dapat menyimpulkan bahwa, beberapa penyebab pipi tembem dan berlemak dapat teratasi dengan mengkonsumsi timun. Namun, fakta tersebut tidak akan membuat pipi Anda tirus, jika Anda masih melakukan beberapa hal yang menyebabkan pipi Anda menjadi tembem.


Selain dapat membuat pipi tirus, mengkonsumsi timun juga dapat mengatasi masalah kecantikkan seperti mengurangai lingkaran hitam pada mata, mengurangi bintik hitam pada wajah, dan mencegah kerutan pada kulit.

Maka, konsumsilah setidaknya satu timun dalam sehari. Karena timun memiliki banyak sekali manfaat yang dapat membantu kita dalam mengatasi masalah kesehatan dan kecantikkan. 

Sumber referensi :

14 comments:

  1. kayaknya mulai dari sekarang kalo pesen makanan di luar, timunnya kudu pesen lebih banyak deh

    ReplyDelete
    Replies
    1. iya gan, kalo perlu makanan yang bahan dasarnya timun

      Delete
  2. beneran tuh gan? konsumsi timun tanpa olahraga bisa buat pipi tirus? klo iya bagus tuh

    ReplyDelete
    Replies
    1. olahraga+konsumsi timun akan membuat pipi agan lebih cepat tirus gan

      Delete
  3. titus, mulus dan lembab yak ..hihihi

    ReplyDelete
  4. itu dikonsumsi sampai berapa hari gan Tanya ? tks

    ReplyDelete
  5. manfaat timun nih .
    ntar kalo ke pasar mau beli timun dah ..




    ---
    Supplier Tas Batam

    ReplyDelete
  6. Kalo boleh tau, tirus itu apa ya?

    ReplyDelete
    Replies
    1. tirus itu artinya makin keujung makin kecil gan, jadi rahangnya terlihat bagus

      Delete
  7. Wah makantimun terus ajalah biar tirus

    ReplyDelete